Membuat kue kering sangat banyak diminati oleh para ibu rumah tangga. Mengapa tidak? Kue kering sering kali dibuat cemilan atau hidangan sehari-hari. Bisanya, mereka membuat kue kering untuk para tamu yang sedang berkunjung di rumah. Membuat kue kering menjadi pilihan terbaik karena selain rasanya yang enak, kue kering juga sangat tahan lama jika disimpan dan bisa dimakan kapan pun. Bahkan tidak jarang ada pengadaan kursus bagi para ibu-ibu untuk membuat kue kering ini. Sebenarnya banyak sekali jenis kue kering, namun secara garis besar pembuatannya hampir sama.
Membuat kue kering pada dasarnya mudah, namun perlu berhati-hati juga dalam membuat adonan agar rasa yang dihasilkan bisa sempurna. Bahan untuk membuat kue kering yang kita pelajari ini salah satunya menggunakan coklat dan capucino. Untuk itu, kita namakan saja “kue kering coklat capucino”. Tidak keren kan jika kue tidak ada namanya.
Bahan-bahan untuk membuat kue kering.
Membuat kue kering pada dasarnya mudah, namun perlu berhati-hati juga dalam membuat adonan agar rasa yang dihasilkan bisa sempurna. Bahan untuk membuat kue kering yang kita pelajari ini salah satunya menggunakan coklat dan capucino. Untuk itu, kita namakan saja “kue kering coklat capucino”. Tidak keren kan jika kue tidak ada namanya.
Bahan-bahan untuk membuat kue kering.
- 150 gram butter atau mentega
- 1 butir telur. Ambil kuningnya saja
- 15 gram coklat bubuk
- 100 gram dark coklat yang dilelehkan
- 50 gram cappucino
- 875 gram tepung gula
- 1 sendok teh vanili bubuk
- 200 gram tepung terigu dengan protein sedang maupun rendah
- 25 gram maizena
- 25 gram capucino
- 125 gram tepung gula
- 1/2 butir telur ukuran kecil. Ambil putihnya saja
- Kocoklah margarine, butter, tepung gula serta vanili hingga semuanya tercampur secara merata.
- Masukkanlah telor aduk secara merata
- Kemudian masukkan campuran tepung terigu, susu, dan maizena ke dalam adonan secara bertahap.
- Anda bisa menambahkan rasa cokelat atau rasa yang lainnya seperti vanilla. Namun kali ini kita menambahkan coklat. Karena kue kita adalah kue kering coklat capucino.
- Aduklah memakai sendok kayu,aduk terus sampai tepung habis.
- Kemudian Masukkan dark coklat yg telah dilelehkan tadi, aduk hingga merata.
- Giling adonan setebal ½ cm, potong kotak kecil. Atau anda bisa membentuknya sesuka anda.
- Panggang dengan suhu 160 derajat hingga kue matang, lalu dinginkan.
Baca Juga Artikel Lainnya :
buat buat usaha lebaran nih gan resepnya
BalasHapusgrosir jilbab murah